Kalau kita mau memakai pakaian rancangan seseorang, kita harus membayar harga tertentu untuk memakai nama perancang itu. Harga sebuah baju bergantung nama perancang atau merknya. Kalau kita mau memakai label “Yesus” ada juga harga yang harus dibayar. Bukan dengan uang tapi dengan pilihan hidup kita yang mau seturut dengan kehendak Dia. Termasuk saat hidup dalam pergaulan. Jadi pertimbangkanlah dengan baik.
No comments:
Post a Comment